UTUSANINDO.COM, Lampung Timur – Wakil Bupati Lampung Timur Azwar Hadi mengatakan, tujuan dilakukannya (Word Water Day) atau hari air dunia merupakan hal menyadarkan masyarakat dunia akan pentingnya air bersih dan pengelolaan sumber daya air (SDA) dalam berkelanjutan.
22 Desember 1992 sidang Umum PBB Disepakati Bahwa Hari Air Dunia Diperingati Setiap Tahunnya Pada Tanggal, 22 Maret, Dengan Tujuan Supaya Masyarakat Di Dunia Memberi Dukungan Dan Berperan Aktip Dalam Konservasi Air, Dengan Cara Mengurangi Penggunaan Air Yang Berlebihan.
” Momentum mendorong komponen masyarakat membangun ekosistem, kelestarian keanekaragaman hayati dan meningkatkan kualitas lingkungan akan datang,” ujar Wabup di Bendungan Marga Tiga Desa Negeri Jemanten Marga Tiga, Senin 22 -Maret -2021.
Tampak acara juga melakukan penyerahan Piagam Penghargaan penyerahan bibit secara simbolis dan penanaman pohon.
Hadir Kapolres Lampung Timur, Wawan Setiawan, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penata RuangĀ Lamtim, Verzanita Hasan , Kepala Dinas Tanam Pangan,Hortikultural Dan Perkebunan, David Ariswandy dan Kepala Balai Way Mesuji Sekampung diwakili Kabid PJSA I Komang Sunada.
Discussion about this post