UTUSANINDO.COM,(PADANG) – Saat ini tengah berjuang menghadapi pandemi Covid-19. Negara-negara yang terdampak juga disebut melakukan upaya yang sama. Untuk itu, seluruh lapisan masyarakat di tanah air diharap terus menerapkan protokol kesehatan.
“Sekarang ini, negara kita mengalami pandemi Covid-19, sedang berjuang untuk memulihkan kondisi, baik kondisi kesehatan, maupun kondisi perekonomian. Kita harus tetap optimis, sebagai bangsa kita harus bisa mengatasinya secara bersama-sama dan bergotong royong,” ujar kadis di Padang, Sabtu, (15/8)
Menghadapi variasi pekerjaan baru dimasa era digital. Seperti halnya profesi umum, profesi yang sebelum era digital sudah ada, tetapi profesi ini tetap bisa dikembangkan di era digital.
“Kemudian, ada profesi berbasis digital. Profesi ini lahir karena tuntutan era digital dan pemenuhan kebutuhan masyarakat yang juga melalui internet. Nah, profesi ini seperti digital marketer, sosial media konten kreator, graphic designer, digital public relations,” tambahnya.
Tantangan kompetensi bagi pemuda juga tak kalah pentingny tanpa adanya kreativitas, inovasi, dan persiapan, pasti akan terkalahkan dengan pesaing-pesaing
Pemerintah juga mempersiapkan pemuda yang memiliki kemampuan untuk membangun desa, melalui pengembangan keterampilan yang berpotensi di tingkat desa tersebut. (Humas- Sumbar/Chan)
Discussion about this post